Pilihan Editor Galeri Foto AdvertorialPopular
   
 
SDN 05 Siak Hulu Butuhkan Sejumlah Pembangunan Fasilitas Penunjang, Berikut diantaranya
Jumat, 04 Desember 2020 - 10:58:19 WIB
Kepala Sekolah SDN 05 Siak Hulu, Ernita, SPd. (Ist)
TERKAIT:
   
 

Suaraaktual.CO | Kampar - Guna meningkatkan mutu pendidikan, Sekolah Dasar Negeri (SDN) 05 Siak Hulu, membutuhkan sejumlah pembangunan fasilitas pendukung. Diantaranya, pagar, Musholla, Lokal, Ruang Guru dan dan juga MKS.

Hal ini disampaikan oleh Kepala Sekolah SDN 05 Siak Hulu, Ernita, SPd, pada Kamis (03/12/2020) siang kemarin diruangan kerjanya ," Kita untuk Tahun 2020 telah menerima bangunan toilet dan juga gedung pustaka," tutur dia.

Kini, kata Ernita, ia berharap mendapatkan bangunan pagar sekolah. Sebab, dengan tidak ada pagar pembatasan keamanan sekolah tidak bisa terjaga ," Bunga dan benda-benda berharga lainya di sekolah ini tidak lepas dari pencurian," tutur dianya.

Sambungnya, itu semua karna tidak ada pagar sekolah. Sehingga, kita pihak sekolah juga tidak bisa membatasi siapa saja yang berada di area sekolah ," Tidak ada pagar, maka kita juga payah menjaga aset dari pencurian. Bahkan, kita juga sudah sering melapor ke polisi," ucap dia lagi.

Selain itu sambung Ernita, sekolah kita juga masih banyak kekurangan lokal, untuk standar ada kebutuhan enam lokal, " Kita juga tidak ada ruang guru. Untuk itu, kita juga berharap ini juga menjadi perhatian pemerintah untuk meningkatkan pendidikan," tutur dia.

Untuk saat ini, kata dia lebih jauh, sekolah kita memiliki 300 lebih murid dengan 25 guru, dan hanya 4 PNS sudah masuk kepala sekolah ," Kita juga berharap kuota PNS juga sangat kita harapkan," pungkasnya.***

Redaktur : Toni Chaniago SH

 

 

 

 






Loading...




 
Berita Lainnya :
  • Kabupaten Tapsel Raih Angka Penurunan Prevalensi Stunting Paling Baik se-Provinsu
  • Kepala Kejari Bungo Terima Penghargaan dalam Penganugrahan Kekayaan Negara Award 2023
  • Peparnas Medan, NPC Riau Ingatkan Pelatih dan Atlet Jalankan Program Latihan Maksimal
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otda XXVIII di Surabaya
  • Komisi III DPRD Riau Beri Dua Opsi pada Pemprov untuk Seleksi Dirut BRK Syariah
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
     
    Redaksi - Disclaimer - Pedoman Berita Siber - Tentang Kami - Info Iklan
    © 2016-2024 SUARAAKTUAL.CO, all rights reserved